HLab14 - Day to Day Documentation

From Hackteria Wiki
Revision as of 06:58, 24 April 2014 by Antirender (talk | contribs) (Day 3 | 16. April)
Jump to: navigation, search

<- back to main page of HackteriaLab 2014 - Yogyakarta

Hlab2014 banner.png

HackteriaLab 2014 dijadwalkan berlangsung pada April 2014, di Yogyakarta, Indonesia, dengan melibatkan sejumlah seniman, aktivis, peretas, ilmuwan, dan perancang, baik lokal maupun internasional. Ada sejumlah acara, lokakarya, mukim (residency), presentasi, dan diskusi yang diadakan sebelum kegiatan ini dimulai. Kegiatan ini adalah edisi keempat HackteriaLab yang menyediakan ruang kolaborasi beragam disiplin secara intensif dalam waktu dua minggu untuk bekerja sama. HackteriaLab 2014 memperluas ide-ide dan metodologi di bidang BioArt, 'DIY biologi', Teknologi Tepat-Guna, Seni dan Sains, dan 'BioHacking' video source : Mary Tsang

See more documentation about HLab14 - Day to Day Documentation and also on the lifepatch wiki in Bahasa Indonesia.

HLab14-Documentation

Day 1 | 14. April

Day 2 | 15. April

Day of the Symposium, find all slide about HLab14-Symposium

Dr. Marc Dusseiller, TB Budiarto dan Andreas Siagian dalam sesi pertama Simposium HackteriaLab 2014.jpg Duta Besar Swiss untuk indonesia membuka simposium inisiatif warga dalam seni dan sains.jpg

Martin Malthe Borch menjawab pertanyaan dari mary tsang.jpg Yashas Shetty dalam presentasinya di simposium Hackterialab.jpg

Day 3 | 16. April

Field-Trips

Adeline Seah sedang menangkap serangga di perjalanan lapangan hackterialab 2014.jpg Gjino Sutic sedang mengambil sampel tanah yang ada di merapi.jpg

Day 4 | 17. April

Full hacking / making and Workshopology

Day 5 | 18. April

Full hacking / making and Workshopology


Day 6 | 19. April

Go to Retreat at BPR and Children workshops Workshopology & Akustikologi

Day 7 | 20. April

Retreat at BPR and Children workshops Workshopology & Akustikologi

Day 8 | 21. April

Akustikologi still rocking at BPR, while the rest went back to hacking/making and Workshopology

Day 9 | 22. April

Hacking/Making/Discussions

Day 10 | 23. April

Hacking/Making/Discussion and an nice HLab14 Akustikologi - Yogyakarta performance in the evening

Day 11 | 24. April

Presentation

Day 12 | 25. April

Exhibition